Jumat, 05 Maret 2010

Permainan Anak Tradisional di DIY

Kita mungkin pernah mendengar permainan Cublak-cublak Suweng, Gobag Sodor, Benthik, dan sebagainya. Itu semua merupakan beberapa Permainan Tradisional Anak di Daerah Istimewa Yogyakarta sejak abad ke 19 hingga abad ke 20.
Menurut Dharmamulya (1993), ada berbagai permainan tradisional anak yang pernah hidup, tumbuh, dan berkembang di kalangan masyarakat DI Yogyakarta. Beberapa diantaranya yang populer:
1. Adu Jangkrik
2. Ancak-ancak alis
3. Benthik
4. Cublak-cublak Suweng
5. Dhakon
6. Dhingklik Oglak-aglik
7. Gobag Sodor
8. Jamuran
9. Koko-koko
10.Macanan
11.Ndhog-ndhogan
12.Pasaran
13.Tawonan
14.Tikus-tikusan
15.Ulo-Ulo Dawa
16.dan masih banyak lagi, yang tercatat ada 241 jenis permainan.

Ingin tahu cara permainannya atau ingin mengetahui permainan yang lain? Silahkan request saja, karena tidak mungkin saya akan menuliskan semua permainan tradisional itu. " Mangga-mangga, silahkan!"

Tidak ada komentar:

Posting Komentar